Jumat, 28 Januari 2011

Mengganti Favicon Blogger dengan Image Lain

Tahu gak sih favicon itu apa?
Favicon, seperti yang disebutkan oleh wikipedia, adalah icon yang diasosiasikan dengan website website atau webpage. sering juga dikenal sebagai website icon atau shortcut icon. favicon muncul ditampilkan di URL bar dan halaman tab browser.




 Bosan kah Anda dengan favicon seperti gambar di samping? Pasti ada sebagian orang yang bosan dengan tampilan default dari blogger yang menampilkan favicon seperti gambar disamping.
Apakah Anda ingin menggantinya dengan icon yang Anda inginkan?
Berikut ada cara sederhana untuk meng-customize favicon Anda.








  1. Masuk ke akun blogger anda.
  2. Pilih menu Layout (Tata Letak) » Edit HTML.
  3. Cari kode di bawah ini.

0 komentar:

Posting Komentar

 

My Blog List

Followers

Recommended Gadget

  • ads
  • ads
  • ads
  • ads

Masieh Adha Adjah Copyright © 2009 Gadget Blog is Designed by Ipietoon Sponsored by Online Business Journal